- Membuka Bazzar Desember Ceria, Pj Bupati Mentawai Sebut Bazzar Merupakan Embrio Peningkatan Daya Bel
- SELEKSI PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA SECARA TERBUKA DILINGKUNGAN PEMKAB. MENTAWAI
- Disparpora Mentawai Kembali Gelar Pelatihan Tata Kelola, Bisnis dan Pemasaran Destinasi Pariwisata
- Bawaslu Mentawai Imbau ASN, Pemerintah Desa dan TNI/Polri Jaga Netralitas Pemilu tahun 2023.
- Peringati HUT KORPRI, Pj Bupati Sebut Integritas SDM Jadi Kunci Reformasi Birokrasi
- Disparpora Mentawai Gelar Pelatihan Wisata, Bupati Ingatkan Toilet Harus Bersih
- KPU Mentawai Gandeng Insan Pers untuk sosialisasikan tahapan Pemilu 2024
- Ini Kata Manager PT. PLN ( Persero) ULP Tuapejat Terkait Pemadaman Listrik di Wilayah Sipora
- Pj bupati Mentawai: Kemah Bela Negara Wujudkan Generasi Berkarakter Patriotik
- Kak Audy Joinaldy : Pramuka adalah bagian dari orang-orang yang akan membangun Indonesia Emas 2045
Jaringan Telekomunikasi di Pulau Siberut Hilang, Ini Penyebabnya
Berita Terkait
- Gudang Cadangan Pangan di Sipora Utara Layani Jual Beli Sembako0
- Persentase Menderita Anemia, Lebih Tinggi Pada Perempuan0
- Galakkan Ketahanan Pangan, Pemerintah Ajak Warga Aktifkan Lahan Kosong0
- BBM Langka di Sikabaluan, Hambat Aktivitas Warga0
- Serah Terima Penghargaan Inovatif INDONESIAPERSADA.ID Award III, Begini Pesan Kadis Kominfo0
- Tingkatkan Hasil Panen, Pemerintah Berikan Bantuan Kepada Petani Sawah Di Desa Tuapejat0
- Satu Pasien Diduga Gagal Ginjal Akut Yang Meninggal Dunia Terdeteksi di Mentawai0
- Usia 23 Tahun, Pemkab Mentawai Usulkan Pendirian Kantor Pengadilan Agama0
- Pentingnya Peran PKK Dalam Pembangunan Daerah0
- Antisipasi Dampak Inflasi dan Bencana, Pemkab Mentawai Jalin Kerjasama Dengan Bulog0
Berita Populer
- Pengumuman Penerimaan CPNS Kab. Kep. Mentawai Tahun 2019
- PNS atau Pegawai Honorer, Boleh Daftar Panwascam Untuk Tahun 2020, Asal Penuhi Syarat Ini.
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi
- Pengumuman Penerimaan CPNS Pemkab Mentawai Tahun 2021
- Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS di Lingkungan Kabupaten Kepulauan Mentawai pada
- Hari Rabu 13 November 2019 BKPSDM Mentawai Umumkan Formasi CPNS 2019.
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI AKHIR CPNS DI LINGKUNGAN KABUPATEN KEPULAUAN MENTAWAI FORMASI TAHUN 2019
- Alur dan Penyelesaian sengketa dan Pelanggaran pemilu 2024
- Inilah Nama Nama Wakil Rakyat Yang Bakal Duduk di DPRD Mentawai 2019-2024
- Kepala BKPSDM : Lulusan CPNS Mentawai Jangan Harap Bisa Cepat Pindah Tugas

Keterangan Gambar : (Ilustrasi:ist)
Mentawaikab.go.id I Tuapejat - Jaringan telekomunikasi di beberapa spot Tower Telkomsel di Pulau Siberut Terganggu selama beberapa hari belakangan ini.
Selain tidak bisa mengakses telepon biasa, juga jaringan internet tidak tersedia. Hal tersebut berdampak terhadap aktivitas masyarakat yang saat ini tergantung pada internet untuk melaksanakan tugasnya dan perekonomian warga.
“Komunikasi dengan rekan bisnis di Kota Padang terganggu dan sulit. Kami harus mencari spot wifi untuk bisa berkomunikasi terkait orderan,”tutur salah seorang wirausaha di Desa Sikabaluan, Kamis (27/10/2022).
Sementara itu, terkait penyebab lumpuhnya jaringan telekomunikasi beberapa hari ini, Manager Network Service Telkomsel Padang, Andi Suapril mengungkapkan penyebabnya dikarenakan adanya perangkat yang tersambar petir di Bukit Silasung.
“Untuk material pengganti perangkat yang tersambar petir sedang dalam perjalanan ke Padang. Hari ini estimasinya tiba. Mudah-mudahan besok bisa selesai diatasi,”ujar Andi Suapril saat dikonfirmasi melalui whatsapp.
Ia berharap masyarakat bersabar dan pihaknya mengupayakan penyelesaian gangguan jaringan secepatnya. (KS)